December 1, 2011

Cara Mematikan Autorun Linux

cara ini berhasil dijalankan di linux dengan desktop environtment GNOME 2.xx. untuk GNOME 3, KDE, LXDE, dll belom sempat nyoba. langsung saja, ini caranya :

buka Terminal
lalu ketik

nautilus-file-management-properties

lalu tekan enter
maka akan muncul jendela baru seperti dibawah ini
Pilih Tab “Media”

- Check ‘Never prompt or start programs on media insertion’

- Uncheck ‘Browse media when inserted’

selesai... autorun di linux sudah koma (soalnya belom mati.... masih bisa dihidupin lagi pake cara diatas cuma beda pilih mana yang dicheck)

No comments:

Post a Comment

Ada pertanyaan atau mau diskusi silahkan tinggalkan komentar

Powered by Blogger.
© Campuraduk